Halllo teman-teman pokemon go,
memainkan pokemon go di android yang sudah root bukan lagi perkara yang mudah jika kamu tidak mengetahuinya. Baru-bari ini muncul lagi satu masalah pada game pokemon go yaitu
This Device, OS, or Software is not Compatible with Pokemon GO. Untuk kamu yang sudah membaca postingan saya sebelumnya mungkin sudah tahu bahwa smartphone android yang sudah root tidak bisa menginstall pokemon go versi terbaru dikarenakan ada fitur keamanan dari pihak niantic yang fokus untuk mengamankan dari tindakan bot.
Ada banyak cara yang bisa kamu lakukan untuk tetap memainkan game pokemon go salah satu dengan cara tidak mengupdate ke versi terbaru. Akan tetapi kalian tidak bisa menikmati fitur Buddy yang telah saya jelaskan di artikel sebelumnya. Jika kalian menggunakan smartphone dalam keadaan root lalu menginstall
pokemon go versi 0.37.0 maka akan keluar notif pokemon go this device, Os, or Software is not compatible padahal hp kalian sudah memenuhi syarat. Hal tersebut menandakan bahwa smartphone kamu sudah diroot, lalu bagamana cara memainkan pokemon go di android yang sudah rooted?
Saat ini banyak sekali para trainer merekomendasikan kepada pengguna android rooted untuk menggunakan cara berikut yaitu menggunakan magisk. Harap di backup terlebih dahulu data-data takutnya nanti kalian salah langkah.
Berikut Cara Main Pokemon Go di Android Root
Bahan-bahan yang dibutuhkan :
- Download ketiga file diatas lalu letakan di Sdcard jangan di folder apapun.
- Matikan ponsel masuk ke TWRP atau CWM jika sudah masuk cwm pilih Wipe Factory Reset. ini akan menghapus semua apliaksi dan settingan hp kamu.
- Jika sudah Tap Install Lalu piih file Magisk-v6.zip
- Apabila sudah done/selesai Tap install lagi Pilih file SuperSU Magisk ZIP Install sampai selesai.
- Jika sudah reboot Hp kamu, setelah masuk kemenu utama install Magisk Manager APK.
- Buka aplikasi Magisk Manager jika berhasil kamu bisa lihat tampilan Root Toggle.
- Jadi setiap kamu ingin memainkan game pokemon go cukup meonaktifkan Root toggle.
Bagaimana mudah bukan? jika ada kesulitan silahkan bertanya, atau bisa tonton video berikut ini.
Video Cara Memainkan Pokemon Go di android yang sudah Root
NB : Tidak semua smartphone menu cwmnya sama, jadi pada intinya kalian hanya menginstall/flash 2 file melalui cwm dan yang satunya install di android.
Penting!! jika smartphone kamu sudah diroot dengan kingroot atau aplikasi lainnya itu bukan berati kamu sudah menginstall cwm, jadi pastikan hp kamu yang sudah root sudah menginstall CWM. Saya tidak bertanggung jawab atas tindakan kalian pastikan kalian sudah memahaminya.