Cara Root Evercoss Winner Y Ultra (A75A) Tanpa PC - Evercoss Winner Y Ultra A75A adalah smartphone terbaru yang di terbitkan oleh evercoss di tahun ini, Dengan spesifikasi Ram 2 giga evercoss y ultra tidak kalah jauh dengan smartphone kelas tinggi lainnya, selain itu Evercoss Winner Y Ultra juga di bekali System Operasi Lollipop 5.1 tentu lebih baik daripada os jellybean dan lebih gesit, tidak cukup sampai disini saja pengguna Evercoss Y Ultra A75A juga tidak ingin kalah tampil beda, beberapa hari yang lalu saya ada yang bertanya bagaimana sih cara root Evercoss Winner Y Ultra (A75A)? nah di artikel ini saya akan memberikan Cara root Tanpa PC.
Langkah-langkah Root Evercoss Winner Y Ultra (A75A) tanpa menggunakan PC atau komputer, disini yang kalian perlukan adalah aplikasi root yang bernama kingroot. bisa kalian download di artikel saya yang satunya
Download Kumpulan Kingroot Apk All Version.Cara Root Evercoss Y Ultra Tanpa PC
- Dwnload dan Install Kingroot.apk V 4.5
- Pastikan ada koneksi internet yang stabil
- Buka danjalankan sampai muncul lingkaran dan menampilkan nama ponsel
- Klik tombil Star Root
- Tunggu Prosses Rooting berjalan sampai sukses 100%
- Jika sudah root suksesfully dan muncul Furify abaikan saja langsung pergi ke menu utama
- Lihat apakah ada aplikasi KingUser? Jika ada maka root berhasil dan sukses untuk anda.
- Unruk mengetahui status root kalian bisa mengeceknya dengan root status atau root checker